Pengetahuan, Pendidikan, dan Sikap Ibu terhadap Imunisasi Dasar Lengkap di Kabupaten Bogor

Anggun Nanda Kharin, Amellia Amellia, Christabel Fidelia T P, Dhia Fairuz Auza, Elmarizha Sekar Utami, Farhan Aulia Rahman, Fitri Annisa Ahlul J, Fitroh Nurbayani H, Joyceline Esther, Lila Andari H, Revonita Priandini, Emma Hermawati

Abstract

Latar Belakang: Menurut World Health Organization (2019), imunisasi atau vaksinasi adalah cara sederhana, aman, dan efektif untuk melindungi seseorang dari penyakit berbahaya, sebelum bersentuhan dengan agen penyebab penyakit. Selama 10 tahun terakhir, diperkirakan 1 miliar anak telah diimunisasi dan imunisasi telah mencegah 2-3 juta kematian setiap tahunnya.Tujuan: Meningkatkan pengetahuan ibu di Desa Cipambuan tentang pentingnya pemberian imunisasi dasar lengkap kepada bayi.Metode: Melakukan analisis situasi, prioritas masalah, pengembangan instrumen, dan survei determinan penyebab ibu tidak memberikan imunisasi dasar lengkap. Pelaksanaan intervensi dilakukan kepada ibu di Desa Cipambuan, dengan pemberian screenshot materi imunisasi dan poster melalui WhatsApp kemudian menampilkan video edukasi. Kemudian dilakukan penilaian melalui post-test untuk mengukur tingkat pengetahuan masyarakat setelah dilakukan intervensi.Hasil: Ibu yang tidak memberikan imunisasi dasar lengkap disebabkan oleh kurangnya pengetahuan, tingkat pendidikan dan sikap terhadap pentingnya imunisasi dasar lengkap. Setelah dilakukan kegiatan intervensi, diberikan penilaian melalui post-test untuk mengetahui hasil intervensi.Simpulan: Berdasarkan penilaian melalui post-test kepada 68 responden setelah kegiatan intervensi, diperoleh peningkatan skor pengetahuan dan sikap ibu terhadap pemberian imunisasi dasar lengkap.

Full Text:

PDF

References

Amperaningsih, Y., & Aprilia, Y. A. (2018). Hubungan Sikap Ibu Dengan Kelengkapan Imunisasi Dasar di Wilayah Kerja Puskesmas Sekincau Kabupaten Lampung Barat. Jurnal Ilmiah Keperawatan Sai Betik, 14(2), 205–210

Cipambuan. 2020. Profil Desa. [online] Available at: [Accessed 22 September 2020]

Cipambuan. 2020. Wilayah Desa. [online] Available at: [Accessed 20 September 2020].

Dinas Kesehatan Kota Bogor. (2019). Profil Kesehatan 2018. [online] Available at: http://www.dinkes.kotabogor.go.id/asset/images/web/files/profil-dinkes-2019.pdf [Accessed 23 September 2020].

Efendi, F., Pradiptasiwi, D. R., Krisnana, I., Kusumaningrum, T., Kurniati, A., Sampurna, M. T. A., & Berliana, S. M. (2020). Factors associated with 47 complete immunizations coverage among Indonesian children aged 12–23 months. Children and Youth Services Review, 108(November 2019), 104651. https://doi.org/10.1016/j.childyouth.2019.104651

Handayani, O. W. K., Raharjo, B. B., Nugroho, E., & Hermawati, B. (2016). Nutrition Program Planning Based on Local Resources in Urban Fringe Areas of a Developing Country. International Journal of Social, Behavioral, Educational, Economic, Business and Industrial Engineering, 10(12), 3889-3894.

Handayani, O. W. K., Rahayu, S. R., Nugroho, E., Hermawati, B., Vu, N. T., & Loc, N. H. (2018). Effectiveness Leadership and Optimalization of Local Potential in Nutrition Status Improvement Effort. KEMAS: Jurnal Kesehatan Masyarakat, 13(3), 423-429.

Hikmayati, D. M., Rahman, F., & Rahayu, A. (2014). Hubungan Antara Tingkat Pendidikan Ibu dengan Kelengkapan Status Imunisasi Dasar Pada Balita di Desa Melayu Ilir.

Kecamatan Babakan Madang. 2020. Kecamatan Babakan Madang. [online] Available at: [Accessed 20 September 2020].

Kementerian Kesehatan RI. (2015). Buku Ajar Imunisasi. [online] Available at: http://bppsdmk.kemkes.go.id/pusdiksdmk/wpcontent/uploads/2017/10/03Buku-Ajar-Imunisasi-06-10-2015-small.pdf [Accessed on 6 Sept. 2020]

Kementerian Kesehatan RI. (2018). Laporan Nasional Riset Kesehatan Dasar 2018. Jakarta: Kemenkes RI

Kementerian Kesehatan RI. (2019). Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2018. [online] Available at: https://pusdatin.kemkes.go.id/resources/download/pusdatin/profil-kesehatan-indonesia/PROFIL_KESEHATAN_2018_1.pdf [Accessed 23 September 2020]

Mulyani, S., Shafira, N. N. A., & Haris, A. (2018). Pengetahuan Ibu Tentang Kelengkapan Imunisasi Dasar Pada Bayi. JAMBI MEDICAL JOURNAL 48 “Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan,” 6(1), 45–55. https://doi.org/10.22437/jmj.v6i1.4820

Notoatmodjo, S. (2010). Promosi Kesehatan Teori dan Aplikasi. Jakarta: Rineka Cipta.

Peraturan Menteri Kesehatan RI No. 12 tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Imunisasi

Sari, D. N. I., Basuki, S. W., & Triastuti, N. J. (2016). Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Imunisasi Dasar Dengan Kelengkapan Imunisasi Dasar Bayi Di Wilayah Kerja Puskesmas Bendo Kabupaten Magetan. Biomedika, 8(2). https://doi.org/10.23917/biomedika.v8i2.2910

Šeškutė, M., Tamulevičienė, E., & Levinienė, G. (2018). Knowledge and attitudes of postpartum mothers towards immunization of their children in a Lithuanian tertiary teaching hospital. Medicina (Lithuania), 54(1). https://doi.org/10.3390/medicina54010002

Verulava, T., Jaiani, M., Lordkipanidze, A., Jorbenadze, R., & Dangadze, B. (2019). Mothers’ Knowledge and Attitudes Towards Child Immunization in Georgia. The Open Public Health Journal, 12(1), 232–237. https://doi.org/10.2174/1874944501912010232

World Health Organization. (2019). Immunization Coverage. [online] Available at: https://www.who.int/en/news-room/fact-sheets/detail/immunization-coverage [Accessed on 6 Sept. 2020].

World Health Organization. (2019). Q&A on Vaccines. [online] Available at: https://www.who.int/vaccines/questions-and-answers/q-a-on-vaccines [Accessed on 2 Sept. 2020].

Wulansari & Nadjib, M. (2019). Determinan Cakupan Imunisasi Dasar Lengkap pada Penerima Program Keluarga Harapan. Jurnal Ekonomi Kesehatan Indonesia. 4(1).

Yuda, A. D., & Nurmala, I. (2018). The Relationship of Characteristics, Knowledge, Attitudes, and Mother’s Action on Immunization Compliance. Jurnal Berkala Epidemiologi, 6(1), 86. https://doi.org/10.20473/jbe.v6i12018.86-94

Refbacks

  • There are currently no refbacks.