e-ISSN 2598-3849       print ISSN 2527-8878

Vol 5, No 1 (2020)

Analisis Biaya Satuan Pelayanan Sectio Caesaria dan Upaya Efisiensinya di RSD Kol. Abundjani Bangko

Tetriadi Tetri Tetriadi, Atik Nurwahyuni

Abstract


AbstrakStudi ini membahas laporan semester 1 tahun 2018 adanya selisih pendapatan pelayanan sectio caesaria BPJS dengan tarif rumah sakit sebesar Rp508.932.651. Tahun 2019 akan diberlakukan UHC (Universal Health Caverage) sedangkan BPJS kesehatan menurut Undang-undang no. 24 tahun 2011 ditunjuk pemerintah sebagai badan pengelola jaminan kesehatan. Rumah sakit perlu melakukan perhitungan biaya pelayanan menggunakan unit cost agar tigak mengalami devisit. Tujuan Penelitian ini adalah terciptanya unit cost layanan kasus sectio caesaria serta efisiensinya di RSD Kol Abundjani Bangko. Metode Penelitian merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan metode cros sectional menggunakan double distribution dan dilajutkan dengan perhitungan RVU, sedangkan efisiensi layanan menggunakan clinical pathway (CP) rumah sakit ditambah tool CP dari FKM-UI. Sampel penelitian adalah pasien sectio caesaria kelas 3 tanpa komplikasi, menggunakan data retrospektif tahun 2017. Hasil Penelitian diperolehnya biaya layanan section caesaria di RSD Kol. Abundjani Bangko, ruang rawat VIP Rp6.704.891, kelas I Rp6.491.721, kelas II Rp6.320.449 dan kelas III Rp6.503.920 serta inefisiensi ruang OK/OKE Rp571.754, laboratorium Rp20.105, obat Rp203.608, alkes dan BHP Rp74.084. Kesimpulan diperolehnya unit cost pelayanan sectio caesaria serta inefeisiensinya di RSD Kol. Abundjani Bangko.Abstract This study discusses the semester 1 report of 2018 with the difference in income from the caesaria section BPJS service with the hospital rate of Rp 508,932,651. In 2019 UHC (Universal Health Caverage) will be implemented while health BPJS according to Law no. 24 of 2011 was appointed by the government as the health insurance management body. Hospitals need to calculate service costs using unit costs so that they experience devisit. The purpose of this study was to create unit cost services for caesarean sectio cases and their efficiency at RSD Kol. Abundjani Bangko. The research method is a quantitative descriptive study with cross sectional method using double distribution and continued with the calculation of RVU, while service efficiency uses the clinical pathway (CP) hospital plus CP tools from FKM UI. The sample of the study was uncomplicated class 3 sectio caesaria patients, using 2017 retrospective data. The results of the study obtained the service fee for the caesaria section at RSD Kol. Abundjani Bangko, VIP care room Rp.6,704,891, class I Rp.6,491,721, class II Rp.6,320,449 and class III Rp6,503,920 and inefficiency of OK / OKE space Rp571,754, laboratory Rp20,105, medicine Rp203,608, medical equipment and BHP Rp74,084. Conclusion obtained unit cost of sectio caesaria service and its inefficiency at RSD Kol. Abundjani Bangko.

Keywords


Total cost; Double Distribution; Unit Cost; Clinical Pathway; Efficiency

References


Aisyah E, Nadjib M (2017). Evaluasi Ekonomi Penggunaan Antibiotik Profilaksis Cefotaxime dan Ceftriaxone pada Pasien Operasi Secsio Sesarea di Rumah Sakit X. Jurnal Ekonomi Kesehatan (JEKI), Vol. 3, No. 2 (2018)

Astiena, A.K, Semiarti Rima, Aprihatin Yessy (2010). Cost of Treatment Tindakan Sectio Caesaria Berdasarkan Klasifikasi INA-DRG di Rumah Sakit Umum Daerah Pariaman Tahun 2010. Majalah Kedokteran Andalas, Vol. 35. Nomor 1 (2011)

Ayuningtias N (2017). Perhitungan Unit Cost Pelayanan Operasi Sectio Caesaria dengan Metode Activity Based Costing (ABC) di Instalasi Kamar Operasi RSU X Surabaya. Jurnal Ilmiah Kesehatan Media Husada, Vol. 6, No 2 Edisi Oktober 2017

Baikole, U.S, Sakka. A, Paridah (2017). Analisis Biaya Satuan (Unit Cost) Tindakan Sectio Caesaria dengan Metode Activity Based Costing (ABC) di Rumah Sakit Umum Dewi Sartika Kendari Tahun 2017. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kesehatan Masyarakat, Vol.2/No.7/Agustus 2017.

Damayanti, Tsalisah (2016). Analisis Unit Cost Sectio Caesaria dengan Metode Activity Based Costing di Rumah Sakit Bhayangkara Yogyakarta. Jurnal Medicoeticolegal dan Manajemen Rumah Sakit, 6 (1): 16-23, Januari 2017

Fatmawati T (2017). Analisis Penetapan Tarif Paket Pelayanan Sectio Caesaria Berdasarkan Unit Cost di Rumah Sakit Bersalin Asri Tahun 2017. Jurnal Ilmiah Avicenna, Vol. 14, No 01 (2019)

Gani, A. (1997). Analisis Biaya Rumah Sakit (Pedoman-pedoman Pokok salam Analisa Biaya Rumah Sakit). Disajikan pada Pelatihan Penyusunan pola Tarif Rumah Sakit Pemerintah di lingkungan Ditjen Pelayanan Medik Tahun Anggaran 1996/1997, Cisarua-Bogor

Haqim R.M, Pribadi F (2019). Unit Cost Analysis of Sectio Caesarean with Activity Based Costing in Yogyakarta Hospital. Jurnal Medicoeticolegal Manajemen Rumah Sakit, Vol. 8, No 1 (2019)

Istiana N, Oktamianti, P (2017) Analisis Penerapan Cost Containment pada Kasus Sectio Caesaria dengan Jaminan BPJS di RS Pemerintah XY di Kota Bagor tahun 2016. Jurnal Ekonomi Kesehatan ed 1. FKM-UI, Jakarta.

Liweru. M.D, Lengkong. V, Kaunang. W (2015). Analisis Kelayakan Penggunaan Tarif Sectio Caesaria Berdasarkan Relative Value Unit di Bagian Obstetri dan Ginekologi RSUP Prof. Dr. R.D. Kandau Manado Tahun 2015. Jurnal Ikmas, Vol. 2, No 5 (2017)

Marieta V, Nurwahyuni A (2017) Cost of treatment Demam Berdarah Dengue (DBD) di Rawat Inap Berdasarkan Clinical pathway di RS X. Universitas Indonesia, Jakarta.

Murti, B. (2000). Dasar-dasar Asuransi Kesehatan. Kanisius : Yogyakarta.

Neumann, R. Bruce and Boles, E Keith. (1995). Manajemen Accounting for Healthcare Organitations. Healthcare Financial Manajement Association

Nurwahyuni, A (2015). Pengembangan Penetapan Tarif Rawat Inap di Rumah Sakit Berdasarkan INA-CBG. Disertasi.Fakultas Kesehatan masyarakat Universitas Indonesia, Jakarta

Oelker, E (2010) Cost of Production Records The First Key to Marketing Management. Dairy Industry Resources Center, Ohio. USA

Shah NT, Golen TH, Kim JG, Mistry B, Kaplan R (2015) Cost Analisys of Hospitalization for Vaginal and Caesarean Deliveries. Obstetry Gynecology jurnal : ed.125

Thabrany, Hasbullah. (1999). Penerapan dan Simulasi Tarif Rumah sakit. Jurnal manajemen & Administrasi Rumah Sakit Indonesia, Vol 1, No. 1

Tetriadi, Nurwahyuni A (2018). Variasi Biaya Section Caesaria di Rumah Sakit Indonesia. Jurnal Administrasi Rumah Sakit (ARSI). Vol. 5, No 1 (2018)

Wang W (2016). Cost Effectiveness Analysis of Elective Caesarean Section Compared with Vaginal Delivery : a prospective cohort study a hospital in Leon, Nicaragua. Master Program in International Health Maternal and Child Health (IMCH), Departemen of Wamen’s and Children’s Helath Upsala University, 2016

Young, David W. (2014). Manajement Accounting in Health Care Organizations 3th Ed.Jossey-Bass. A Wiley Brand. Available from e-books.google.co.id.


Full Text: PDF

DOI: 10.7454/eki.v5i1.3340

Refbacks

  • There are currently no refbacks.